Arsip

Archive for the ‘Internasional’ Category

Penemuan Bangkai Badak Tanpa Cula di Taman Nasional Kruger

November 29, 2013 1 komentar

Badak yang telah mati sejak empat hari yang lalu itu diduga dibunuh oleh pemburu liar yang mengincar cula.

Bangkai Badak Tanpa Cula

Seorang penyidik kejahatan lingkungan berjalan di dekat seekor bangkai badak yang mati dibunuh oleh pemburu di Taman Nasional Kruger, Houtboschrand, Afrika Selatan, Rabu (27/11). Badak yang dibunuh oleh pemburu liar tersebut diperkirakan telah mati sejak empat hari yang lalu.

Baca selengkapnya…

Serangan Jet Tempur Malaysia ke Sulu Sia-sia?

https://dhiez.files.wordpress.com/2013/03/1275641.jpgVIVAnews – Malaysia pada Selasa pagi kemarin melakukan serangan besar-besaran ke wilayah Lahad Datu yang diduduki pasukan Kesultanan Sulu.
Tujuh Batalyon tempur dan jet militer dikerahkan. Suara baku tembak juga terdengar hebat.

Namun serangan ini terbukti tidak ampuh sama sekali. Keraguan soal keampuhan serangan tersebut disampaikan sendiri oleh Kepala Polisi Federal Malaysia Ismail Omar, diberitakan ABS-CBN, Rabu 6 Maret 2013.
Baca selengkapnya…

Gempa 8,8 SR dan Tsunami Hantam Jepang

https://i0.wp.com/media.vivanews.com/thumbs2/2010/03/01/85924_pemandangan_kota_kamogawa__jepang__saat_dilanda_tsunami_300_225.jpgVIVAnews – Gempa bumi kembali mengguncang Jepang, Jumat siang. Gempa berkekuatan 8,8 pada Skala Richter (SR) ini juga memicu tsunami yang menghantam banyak kendaraan dan sejumlah bangunan di pesisir timur laut Jepang, yang dekat dengan episentrum.

Menurut kantor berita Associated Press, gempa mulai terasa pada pukul 14.46 waktu setempat. Sekitar 30 menit kemudian, terjadi gempa susulan berkekuatan 7,4 SR. Badan Survei Geologi AS menilai bahwa gempa pertama berkekuatan 8,8 SR.

Badan Meteorologi Jepang kemudian mengeluarkan peringatan tsunami di seluruh pesisir timur Jepang, yang menghadapi Samudera Pasifik. Pusat Peringatan Tsunami Pasifik di Hawaii menyatakan bahwa peringatan tsunami juga berlaku di Rusia, Pulau Marcus, dan Kepulauan Mariana. Baca selengkapnya…

Ini Kesepakatan SBY-Obama

https://i0.wp.com/media.vivanews.com/thumbs2/2010/11/09/99286_presiden-obama-tiba-di-istana-merdeka_300_225.jpg“Kedua negara juga sepakat meningkatkan kerjasama di bidang energi.”

VIVAnews – Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Presiden Amerika Serikat Barack Obama sudah melakukan pembicaraan bilateral antara kedua negara.

Pembicaraan utama antara lain berkaitan dengan investasi, perdagangan, pemberantasan teroris, perdamaian Palestina-Israel, dan demokrasi di Myanmar.
Baca selengkapnya…

Foto-foto Lubang Besar Menganga di Jerman

https://i0.wp.com/media.vivanews.com/thumbs2/2010/11/02/98783_lubang-besar-jerman_300_225.jpg“20 Lubang yang lebih kecil terbentuk di Thuringia setiap tahunnya.”

VIVAnews – Penduduk Kota Schmalkalden, negara bagian Thuringia, Jerman dikejutkan adanya sebuah lubang besar di tengah kompleks pemukiman mereka. Lubang tersebut menyerupai kawah dan memiliki diameter 30 meter dan memiliki kedalaman hingga 20 meter.

Peristiwa itu menyita perhatian dari warga sekitar. Pihak kepolisian bahkan harus mengevakuasi 25 penduduk yang menempati enam rumah di sekitar lubang besar itu.
Baca selengkapnya…

Partai Demokrat Berhasil Pertahankan Kendali Atas Senat

https://i0.wp.com/images.detik.com/content/2010/11/03/10/votedlm-reutersm.jpgWashington – Partai Demokrat kehilangan kursi-kursi Senat di setidaknya lima negara bagian dalam pemilu sela yang digelar di Amerika Serikat pada Selasa, 2 November waktu setempat. Namun meski begitu, Demokrat tetap berhasil mempertahankan mayoritas suara di Senat berkat kemenangan di negara bagian California dan West Virginia.

Menurut hasil perolehan suara sementara yang dilansir ABC News, Rabu (3/11/2010), Partai Demokrat berhasil memenangi 51 kursi Senat. Sedangkan Partai Republik memenangi 46 kursi Senat. Ini berarti Partai Demokrat berhasil mempertahankan kendalinya atas Senat sebab dibutuhkan 51 kursi untuk memenangi mayoritas suara di Senat.

Partai Republik memang berhasil meraih kemenangan-kemenangan besar dalam pemilihan Senat. Mereka merebut kursi-kursi Senat dari Partai Demokrat di negara-negara bagian Pennsylvania, Wisconsin, Arkansas, North Dakota dan Indiana. Baca selengkapnya…

Penyanderaan di Gereja Irak, 19 Orang Tewas

https://i0.wp.com/media.vivanews.com/thumbs2/2009/03/08/67046_korban_tewas_ledakan_di_akademi_polisi_baghdad_300_225.jpg“Menurut pejabat Irak, para teroris tampaknya sengaja membunuh sandera sebanyak mungkin.”

VIVAnews – Sekelompok bersenjata menyandera 120 umat Katolik Irak di suatu gereja di Baghdad, Minggu 31 Oktober 2010. Sekitar empat jam kemudian pasukan keamanan melakukan operasi penyelamatan, namun drama penyanderaan menewaskan sedikitnya 19 orang.

Demikian ungkap pejabat keamanan Irak dan AS. Mereka mencurigai kelompok al-Qaida berada di balik penyanderaan itu.
Baca selengkapnya…

10 Gempa Paling Dahsyat Sepanjang Sejarah

Oktober 30, 2010 2 komentar

http://jazba.files.wordpress.com/2008/09/earthquake-gallery-3.jpgGempa bumi berkekuatan 7,2 Skala Richter yang disusul tsunami 1,5 meter mengguncang kepulaun Mentawai pada Senin malam lalu. Air laut masuk ke daratan sejauh 600 meter. Jumlah korban tewas diperkirakan mencapai ratusan jiwa. Kondisi pulau yang sulit dijangkau dan ganasnya ombak Samudera Hindia membuat petugas penyelamat kesulitan mengevakuasi korban.

Baca selengkapnya…

Mengapa Obama Ingin Kunjungi Masjid Istiqlal

Oktober 29, 2010 1 komentar

https://i0.wp.com/media.vivanews.com/thumbs2/2009/09/02/76087_barack_obama_menyapa_seorang_mahasiswi_muslim_berprestasi_300_225.jpgVIVAnews – Masjid Istiqlal merupakan salah satu tempat yang akan dikunjungi Barack Obama saat presiden Amerika Serikat (AS) itu direncanakan melawat ke Jakarta pada 9-10 November mendatang. Namun, bukan kali ini saja Obama mengunjungi masjid ketika berkunjung ke luar negeri.

Demikian menurut pejabat kantor kepresidenan AS di Gedung Putih, Ben Rhodes, Kamis 20 Oktober 2010. “Pada hari kedua [10 November 2010], Presiden Obama akan mengunjungi Masjid Istiqlal, yang merupakan masjid terbesar di Indonesia,” kata Rhodes dalam keterangan pers yang dimuat di laman Gedung Putih.
Baca selengkapnya…

Orang Tertajir China Tambah 79

https://i0.wp.com/www.mediaindonesia.com/spaw/uploads/images/article/image/20101028_064647_robin.jpgTAHUN lalu lalu China menghasilkan 49 miliarder. Total tahun ini naik mencapai 128 orang. Ini berarti menambah 79 orang di dalamnya.

Dari 128 konglomerat, dalam 10 orang yang memiliki kekayaan bersih, 9 di antaranya berusia di bawah 40 tahun. Lantas, 11 perempuan termasuk dalam daftar miliarder tersebut.

Shenzhen memimpin dengan miliarder terbanyak yakni 17 orang. Jumalh orang kaya Beijing berada di posisi 15 dan Shanghai 10.
Baca selengkapnya…

%d blogger menyukai ini: